Cara Ampuh Mengatasi Mozila Firefox Not Responding atau Stop Script

Posted on

Cara Ampuh Mengatasi Mozila Firefox Not Responding atau Stop Script – Hingga kini ada banyak sekali jenis Browser dan aplikasi untuk berselancar di dunia internet, seperti Mozila Firefox, Google Chrome, OPera, UC Browser, Safari Browser dan masih banyak lagi yang lainnya. Tapi yang paling populer dan paling banyak di gunakan oleh pengguna internet adalah Mozila Firefox.

Meskipun Mozila Firefox lebih populer dan paling banyak di gunakan oleh para pengguna internet, bukan berarti Mozila Firefox tidak memiliki kekurangan, karena biasanya untuuk setiap jenis apliksi broswer memiliki kekurangan dan kelebihannya masing-masing.

Cara Ampuh Mengatasi Mozila Firefox Not Responding Atau Stop Script

Sebagai contoh yang kini banyak di keluhkan oleh para pengguna Mozila Firefox yang sering Not Responding dan Stop Script, atau pun mengalami masalah error lainnya. Penyebabnya biasanya di karenakan chache yang menumpuk pada broswer tersebut atau juga bisa di sebabkan kerena pengaya yang tidak berjalan. Dan bisa juga di sebabkan karena RAM yang terlalu sedikit dan halaman page yang anda buka memiliki ukuran yang terlalu besar.

Jika anda mengalami masalah yang serupa seperti di atas, di sini kami akan memberikan tips cara untuk mengatasinya. Tapi kali ini yang akan di bahas adalah cara mengatasi masalah pada Mozila Firefox yang sering Not Respoding dan Stop Script. Caranya pun tidak terlalu sulit, untuk lebih jelasnya silahkan anda bisa simak tutorialnya di bawah ini :

RajaBackLink.com

5 Cara Untuk Mengatasi Mozila Firefox Sering Not Responding Atau Stop Script

1.Dengan Cara Uninstall Add-Ons Yang Tidak Di Gunakan

Silahkan anda bisa cek pengaya Add-Ons pada Mozila Firefox anda, apakah terdapat Add-Ons yang tidak di gunakan atau di perlukan dan silahkan anda Uninstall untuk menghapusnya

2.Menggunakan Windows Task Manager

Silahkan buka halaman Windows Task manager anda dengan cara klik kanan pada halaman Mozila Firefox dan kemudian Tekan ( Ctrl+Shift+Esc )secara bersamaan. Lalu pilih Mozila Firefox dan klik and proses

Related Post:  Hago: The Interactive Social Media App for Gamers

3.Menghapus History Atau Riwayat Mozila Firefox

Dengan metode cara ini sebenarnya cukup ampuh, karena bisa meringankan kinerja dari Mozila Firefox itu sendiri agar tidak mengalami Not Responding.Caranya silahkan tekan (Ctrl+Shift+Delete) secara bersamaan, lalu silahkan anda klik Claer

4.Membatasi Kapasitas Cache Memori

Anda bisa melakukan pembatasan cache untuk setiap halaman page yang anda buka atau juga bisa secara otomatis menyimpan chance ke dalam memori, dan Mozila Firefox secara deafult akan mengguakannya sesuai dengan batas jumlah RAM yang anda miliki. Untuk cara membatasinya silahkan klik kanan > New > Integer lalu klik lagi pada browser. Cache.memory.capacity kemudian tekan ENTER.Nah, silahkan masukan 2048 untuk menggunakan cache memori dengan batas 2 mega

5.Dengan Cara Disable Download History

Silahkan anda Nonaktifkan fitur history pada Mozila Firefox, artinya jangan terlalu banyak download history yang di simpan. Karena dapat menurunkan performa dari kinerja Mozila Firefox itu sendiri, Caranya silahkan pilih menu Tools > Option > Pripacy dan silahkan hilangkan pada opsi ” Remember What I’Ve Downloaded “

Demikanlah untuk tutorial mengenai Cara Ampuh Mengatasi Mozila Firefox Not Responding Atau Stop Script, pada kesempatan kali ini. Semoga kelima cara pada tutorial di atas bisa membantu menyelesaikan permasalan akibat Mozila Firefox Not Responding dan Stop Script dan jangan lupa share artikel ini ke teman-teman kamu ya sob. Terimakasih telah bersedia mengunjungi blog kami.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *